F.A.Q
|
Pertanyaan Umum Untuk Program Perkuliahan di STBA Pertiwi |
1. Q :Kapan STBA Pertiwi membuka pendaftaran untuk mahasiswa Baru? |
A :Pendaftaran untuk mahasiswa baru dan pindahan di STBAPertiwi dibuka setiap hari kerja. Untuk perkuliahan dimulai mengikuti jadwal yang telahditentukan. Sebagai acuan jadwal pendaftaran dapat melihat pada halaman Informasi PMB. |
2.Q :Apakah STBA Pertiwi menyelenggarakanperkuliahankelas karyawan? kapan pendaftaran untuk kelas karyawan dimulai? |
A:Ya, Perguruan Tinggi Pertiwi meyelenggarakan perkuliahan kelas karyawan. Pendaftaran kelas karyawan di buka setiap hari kerja. |
3. Q: Kapan waktu perkuliahan kelas reguler di STBA Pertiwi? |
A: Perkuliahan kelas reguler diselenggarakan pada waktu pagi hingga sore hari. |
4. Q: Kapan waktu perkuliahan kelas karyawan di STBA Pertiwi? |
A: Kelas karyawan di STBA Pertiwi dapat memilih dua waktu perkuliahan. Antara lain: kelas reguler malam (Senin s.d Jum’at, mulai jam 19.00 s.d 21.00 WIB) atau jadwal kelas yang dikonsentrasikan pada akhir minggu (mulai dari 07.00 s.d 17.00 WIB) |
5. Q: Apakah STBA Pertiwi menerima pendaftaran untuk mahasiswa lanjutan dari program Diploma tiga (D3) atau mahasiswa pindahan? |
A: STBA Pertiwi menerima mahasiswa lanjutan dari program Diploma tiga (D3) maupun mahasiswa pindahan dari kampus lain. |
6. Q: Bagaimana alur pendaftaran STBA Pertiwi? |
A: Untuk pendaftaran, yang diperlukan antara lain: |
Dapat mengisi form pendaftaran online terlebih dahulu di http://pendaftaran.pertiwi.ac.id |
Silahkan lengkapi persyaratan pendaftaran yang ada di halaman Informasi PMB. |
Bawa persyaratan pendaftaran ke cabang kampus STBA Pertiwi tujuan. |
Penyerahan berkas disertai dengan pembayaran uang pendaftaran. Untuk biaya pendaftaran dapat dilihat melalui halaman Biaya Perkuliahan. |
|
7.Q: Bagaimana cara pendaftaran bagi mahasiswa pindahan? |
A: Tata cara pendaftaran mahasiswa pindahan sama dengan mahasiswa baru, perbedaannya hanya pada konversi mata kuliah pada perkuliahan di kampus sebelumnya. |
8. Q: Dimana cabang-cabang kampus STBA Pertiwi? |
A: Alamat cabang STBA Pertiwi dapat dilihat melalui halaman Kampus. |
Jika masih ada pertanyaan yang belum terjawab, silahkan menghubungi bagian informasi (lihat kontak informasi)!